Himpunan Mahasiswa Program Studi Penidikan Biologi FTK UIN Ar-Raniry selenggarakan Kegiatan OSAGI (Olimpiade Sains Biologi) Tingkat Nasional Perdana
Himpunan Mahasiswa Prodi Pendidikan Biologi (HMP PBL) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh mengadakan kegiatan OSAGI (Olimpiade Sains Biologi) se-SMA/MA Sederajat Tingkat Nasional secara daring (online)…